1. Glastonbury Festival
.
Glastonbury Festival adalah festival musik terbesar yang ada di dunia. Festival tersebut berlangsung di selatan inggris selama beberapa hari. Tak hanya musik, berbagai macam jenis seni kontemporer juga ditampilkan di festival ini. Berbagai macam aliran musik seperti Folk, Rock, Jazz, Reggae, dan Hip Hop ditampilkan di beberapa panggung yang terdapat di festival ini.
2. SummerFest
Summerfest yang digelar di Amerika Serikat pada musim panas ini juga sering dijuluki sebagai 'The Big Gig' karena jumlah peserta band penampil yang mencapai 700 band. Digelar selama 11 hari dari akhir bulan Juni sampai awal bulan Juli.
3. TomorrowLand
Tomorrowland adalah festival musik DJ yang digelar selama tiga hari di Belgia, TomorrowLand selalu mendatangkan DJ terbaik di seluruh dunia seperti David Guetta, Steve Aoki, dan DJ group Swedish House Mafia dll. Bahkan, festival ini juga berhasil memenangkan banyak penghargaan, termasuk Festival Terbaik Eropa dan Festival Musim Panas Terbaik di Belgia. Selain itu, Tomorrowland pernah dinominasikan sebagai Festival Global Terbaik di International Dance Music Awards.
4. Rainforest World Music Festival
Festival ini salah satu festival musik yang juga terbesar di Asia. Baru mulai dilangsungkan beberapa tahun lalu di Malaysia, festival ini mengusung konsep hijau dimana lokasi acara terletak di salah satu hutan hujan yang ada di Kalimantan, Sarawak, Malaysia. Biasanya, festival ini diadakan pada minggu pertama bulan Juli setiap tahunnya. Puluhan musisi dan ratusan ribu penonton hadir setiap tahunnya di festival ini.
Glastonbury Festival |
Glastonbury Festival adalah festival musik terbesar yang ada di dunia. Festival tersebut berlangsung di selatan inggris selama beberapa hari. Tak hanya musik, berbagai macam jenis seni kontemporer juga ditampilkan di festival ini. Berbagai macam aliran musik seperti Folk, Rock, Jazz, Reggae, dan Hip Hop ditampilkan di beberapa panggung yang terdapat di festival ini.
2. SummerFest
SummerFest |
3. TomorrowLand
TomorrowLand |
4. Rainforest World Music Festival
Rainforest World Music Festival |
Comments
togel sgp