Skip to main content

Posts

Showing posts from August, 2012

ISO PERDANA DI POLITEKNIK CALTEX RIAU

ISO  yang diadakan di Rumbai,Pekanbaru menurut saya, sangat melelahkan sekali, penyebab utamanya adalah kurang tidur, kurang makan, dan kurang minum sampai saya hampir mengalami dehidrasi. Berbagai kegiatan kami ikuti, saya terus berusaha untuk tidak masuk tim pesakitan, saya sangat capek mengikuti ISO, pernah tersirat di pikiran untuk tidak mengikuti ISO, namun saya tekadkan dalam hati saya bahwa saya tidak boleh kalah, saya harus mengikuti ISO sampai tuntas (Capee Deh).  ISO telah mengajarkan saya disiplin & kebersamaan. Saya menjadi akrab dengan teman2 satu partai dan juga para senior. Oh ya untuk mengetahui lebih banyak tentang PCR kunjungi aja http://www.pcr.ac.id

Hana Tajima Simpson: Muda, Modis, Enerjik, dan (Kini) Muslim

Hana Tajima Simpson, siapa fashionista Inggris yang tak mengenalnya? Lama bergelut dengan dunia mode, ia kini menekuni lini busana Muslimah trendy namun tetap syar'i, dengan label Maysaa. Busana-busana rancangannya kerap diulas majalah mode negeri itu. Bahkan, majalah sekelas Vogue pun pernah memajang kreasinya. Ciri rancangan Hana adalah simpel, mengikuti tren, dan tentu saja, tetap syar'i. Rancangannya jauh dari kesan bahwa busana Muslimah itu harus kedodoran, padanan warnanya norak, dan tak rapi. "Menjadi Muslimah di negara barat dapat sedikit enakutkan. Anda tahu, busana juga bisa menciptakan sesuatu yang akan membantu Muslimah di mana-mana terus termotivasi untuk tetap mengenakan hijab namun juga "diterima" karena pakaian mereka," ujarnya. Hana belajar dari pengalamannya. Ia menjadi mualaf lima tahun lalu. Sejak bersyahadat, ia memutuskan untuk berbusana Muslimah. "Seluruh pakaian masa lalu, saya wariskan pada adik perempuan s